Jumat, 28 September 2007
SMS
Menurut penelitian yang telah dilakukan, remaja berusia 15-19 tahun di Korea selatan mengirim 60 sms perhari. Hal ini menunjukkan bahwa tingkat komunikasi menggunakan sms mencapai 2000 sms per bulan. Meskipun usia di atas ramaja 20-24 tahun lebih sedikit ber sms namun tak kurang 30 sms dikirim tiap hari. Tren ini dianggap sebagai sebuah sindrom yang berdampak buruk. Bagaimana dengan anda? Berapa sms yang anda kirim tiap hari 10, 20, 30 atau 100?
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar